Kenapa Filter IG Tidak Bisa Dipakai? Ini Jawabnya!

JakartaStudio.com – Inilah Jawaban kenapa Filter IG tidak bisa dipakai saat anda ingin menggunakannya di akun Instagram.

Instagram saat ini menjadi salah satu media yang paling banyak diminati semua orang.

Bahkan instagram sudah menjadi salah satu media penghasil uang yang sangat menguntungkan dengan cara menerima endorse produk, dll.

Oleh karena itulah banyak fitur di Instagram salah satunya Fitur Filter IG yang banyak dimanfaatkan untuk bisa meningkatkan interaksi dan jumlah follower akun instagram seseorang.

Namun kadangkala fitur Filter IG ini tidak bisa dipakai dan anda menjadi bingung Kenapa Filter IG Tidak Bisa Dipakai.

Berikut ini JakartaStudio.com mencoba memberikan solusi Kenapa Filter IG Tidak Bisa Dipakai dan tidak bisa digunakan saat anda ingin menggunakan Filter IG di akun instagram yang anda gunakan.

Kenapa Filter IG Tidak Bisa Dipakai?

Salah satu penyebab utama Kenapa Filter IG Tidak Bisa Dipakai adalah masalah koneksi internet yang sedang anda gunakan saat ini.

Biasanya Filter IG tidak mau muncul dan tidak bisa dipakai karena koneksi internet yang sedang bermasalah, tidak stabil, dan lambat.

Sehingga saat akan menggunakan Filter IG dengan animasi dan video tersebut menjadi lambat dan bahkan Filter Instagram tidak mau muncul dan filter Instagram tidak bisa dipakai.

Oleh karena itu, jika anda ingin menggunakan Filter IG tersebut, ada baiknya anda menggunakan koneksi WIFI ataupun berada di tempat yang memiliki koneksi internet yang bagus dan stabil.

Lantas Kenapa Filter IG Hilang? dan tidak tersimpan di pengaturan Filter Instagram akun IG anda?

Biasanya yang menyebabkan Kenapa Filter IG hilang adalah anda tidak menyimpan filter IG yang anda gunakan sebelumnya di opsi penyimpanan filter IG.

Salah satu penyebab lainnya adalah Anda masih menggunakan Aplikasi Instagram versi Lama dan belum memiliki Update terbaru.

Hal diatas juga bisa menyebabkan terjadinya Filter IG loading terus. Nah oleh karena itu Cara mengatasi Filter IG yang Loadingnya Lama ini yaitu dengan melakukan update Aplikasi Instagram ke versi terbaru.

Cara lain untuk mengatasi Filter IG yang loadingnya Lama adalah dengan membersihkan Cache dan juga membersihkan ruang penyimpanan agar HP yang anda gunakan bisa memiliki ruang kosong yang cukup.

Jika Anda sudah mengatasi semua hal diatas, anda bisa kembali mencoba menggunakan Filter IG yang sudah anda miliki sebelumnya.

Cara Menggunakan Filter IG Terbaru

1. Buka Aplikasi Instagram

2. Buka Fitur Insta Story IG

3. Pilih Efek IG atau Filter IG yang ingin dipakai

4. Gunakan Filter IG tersebut di Insta Story

5. Selesai

Jika anda sukses mengikuti langkah yang JakartaStudio.com berikan diatas, otomatis anda sudah mengetahui cara menggunakan Filter Instagram terbaru diatas.

Itu berarti anda sudah tidak mengalami masalah kenapa Filter IG tidak bisa dipakai, dan juga mengatasi kenapa Filter IG hilang bahkan masalah lain yaitu cara mengatasi filter IG yang loadingnya lama juga telah terselesaikan dengan baik.