Cara Membuat Nama Simbol FF Keren, Cukup Copy Paste Saja

Cara Membuat Nama Simbol FF Keren

Kamu penasaran bagaimana para pemain lain bisa menggunakan karakter-karakter seperti simbol aneh di nama mereka? Tak perlu bingung, karena sebenarnya cara menggunakan simbol FF keren di nickname ini sangatlah mudah. Namun begitu, trik ini bisa juga membingungkan kalau Kamu tak paham caranya. 

Cara Membuat Nama Simbol FF Keren dengan Copy Paste dan Generator 

Pada dasarnya, setiap pemain dibebaskan untuk membuat nama akun yang unik menggunakan karakter atau simbol FF keren. Seperti yang Kamu tahu bahwa nickname ini tak sekedar identitas yang membedakan pemain satu dan lainnya saja, tetapi juga menjadi kebanggaan tersendiri. Tak heran jika belakangan makin banyak player dengan nama yang aneh-aneh seperti yang Kamu temui.  

Lalu bagaimana cara membuat nama yang seperti ini? Mudah saja, Kamu cukup buka profilmu lalu klik opsi untuk ganti nama. Dan jika Kamu punya cukup diamond, maka nama yang sudah Kamu ganti sebelumnya pun bisa langsung diganti ke nama baru. Sementara untuk isian kolom nama baru, Kamu bisa menyalin salah satu atau beberapa karakter yang kami bagikan di bawah ini untuk menambahkan simbol ff:

≼≽

꧁꧂

༄ᶦᶰᵈ᭄

ᴹᴿ°᭄

?

?

?

?

༺༻

?

?

×

®

Ø

Ð

Setelah Kamu salin (copy), langsung saja tempel (paste) ke kolom nama yang tersedia untuk ganti nama. Kamu juga bisa mengombinasikan karakter di atas dengan nama yang ingin Kamu gunakan. Begitu saja.  

Baca Juga: Iniloh! Arti Simbol Nama Payung FF dan Cara Membuatnya

Atau jika Kamu ingin cara yang lebih praktis, bisa menggunakan layanan situs online atau situs generator simbol. Menggunakannya, Kamu cukup mengetikkan nama atau teks yang ingin Kamu ubah menjadi huruf-huruf unik kemudian copy paste hasilnya seperti trik di atas. Simbol yang bisa Kamu gunakan pada layanan semacam ini antara lain huruf miring, tebal, latin, bulat, emoticon, huruf kotak-kotak, huruf fullwidth, coret, ameba symbol pico, huruf terbalik dan lainnya. 

Kesimpulan

Kini Kamu bisa memiliki nickname simbol Free Fire keren seperti pemain-pemain lain yang Kamu lihat saat ini. Selain terlihat berbeda, nama dengan kombinasi simbol ini juga bisa menjadi identitas khusus di suatu tim atau guild. Tentu saja, agar lebih mudah dikenali oleh pemain lainnya.