JSMedia – Bukan hanya kamu, banyak orang di luar sana yang juga sedang mengalami kesulitan karena pandemi. Pengeluaran pun semakin bertambah untuk kebutuhan masker, vitamin, dan lain sebagainya agar terhindar dari virus Corona.
Demi memenuhi kebutuhan tersebut, banyak orang memilih bekerja sampingan. Ada yang berjualan online hingga yang termudah dengan mengakses apk penghasil uang. Salah satunya yaitu aplikasi Kaya yang baru saja rilis pekan lalu.
Aplikasi berbasis jual beli online ini memiliki banyak sekali event yang memungkinkan penggunanya mendapat saldo gratis. Penasaran bagaimana cara menghasilkannya? Simak ulasannya hingga akhir.
Link Apk Kaya Penghasil Uang
Belum dapat dipastikan mengapa aplikasi ini dinamakan Kaya. Mungkin maksud dari pencipta aplikasi ini adalah agar penggunanya cepat kaya.
Jika ingin mencoba peruntungan, kamu bisa mengunduhnya lewat Google Play Store.
- Pertama, buka Play Store dan klik kata kunci “Kaya” di kolom pencarian.
- Pilih aplikasi dari PT. Silot Technology Indonesia yang berlatar belakang gelap.
- Klik tombol Install dan tunggu proses instalasinya hingga akhir.
Untuk memudahkan, kamu bisa langsung mengaksesnya di sini: Kaya apk. Untuk menginstallnya, lakukan langkah di atas.
4 Cara Menggunakan Apk Kaya Penghasil Uang
1. Daftar akun Apk Kaya
Ada banyak keuntungan yang ditawarkan oleh aplikasi ini. Pertama, saldo 3000 akan ditambahkan ke dalam akun kamu jika berhasil memasukkan kode undangan teman. Kamu juga bisa berburu saldo tambahan beserta hadiah lainnya, caranya yaitu harus melakukan registrasi terlebih dahulu.
- Buka aplikasi Kaya yang sudah terinstall sebelumnya.
- Klik Daftar untuk mulai memasukkan nomor telepon. Pastikan nomor aktif.
- Setelah itu, Kaya apk akan mengirimkan kode OTP ke ponsel kamu.
- Masukkan kodenya di kolom yang telah disediakan.
- Isi kode referal teman untuk mendapatkan saldo pertama.
- Lanjutnya dengan submit data-data tersebut untuk pengajuan akun baru.
- Akun berhasil dibuat.
2. Login Akun Apk Kaya
Sebenarnya registrasi bisa lebih mudah dilakukan dengan mendaftar akun Facebook. Kamu tidak perlu memasukkan data yang sudah tercantum jelas dalam akun FB. Masukkan saja username dan password FB, lalu akan langsung terdaftar di aplikasi.
Jadi, ketika login tinggal pilih sambungkan ke Facebook. Sedangkan untuk login biasa, masukkan nama user dan kata sandi yang sudah dibuat sebelumnya.
3. Menghasilkan uang di Apk Kaya
Syarat menghasilkan uang di aplikasi Kaya, pertama, mendaftarkan akun. Kedua, memasukkan kode referral RFUYX dengan cara berikut.
- Mengundang banyak teman
- Mengingatkan teman untuk memasukkan kode undangan kamu.
- Setelah memasukkan kode, bonus akan segera dikirimkan.
Baca Juga: Download Funny Go Apk Penghasil Uang
4. Tarik saldo aplikasi Apk Kaya
Minimal penarikan 15 ribu rupiah.
- Buka bagian Saldo, lalu klik tombol Penarikan di bawahnya.
- Lalu klik opsi bertuliskan “Silakan memilih sebuah akun” untuk memilih jenis transfer.
- Pilih e-wallet DANA.
- Masukkan nama penerima akun dan nomor rekening DANA kamu yang diawali dengan angka nol.
- Simpan dan lanjutkan dengan klik Masukkan Permintaan.
- Selanjutnya akan muncul pemberitahuan bahwa pengajuan transfer sedang diproses.
- Beberapa menit kemudian, saldo yang kamu hasilkan di aplikasi Kaya akan berkurang.
Itulah cara withdraw saldo di Kaya apk. Cukup masukkan nomor rekening dan aplikasi Kaya akan memprosesnya.
Apakah Apk Kaya Benar Membayar?
Aplikasi ini terbukti membayar karena sudah banyak yang menerima uang real. Walaupun sedikit, terbukti saldo bisa ditarik ke DANA.
Meski terbukti membayar, disarankan untuk tidak berlama-lama di apk tersebut. Mengingat event penghasil uang biasanya hanya memberikan uang recehan sama halnya seperti SYW penghasil Uang. Ya meski itu lebih baik dibandingkan aplikasi scam.