JSMedia – Apakah kalian sering merasa bosan dengan icon anime yang biasa-biasa saja pada ponsel kalian? Gunakan saja anime aesthetic. Aplikasi anime aesthetic icon adalah aplikasi yang bisa digunakan untuk membuat anime menjadi lebih menarik.
Bila kalian ingin menghapus icon sesuai keinginan maka dapat membuat icon anime sendiri dengan menggunakan aplikasi edit foto. Selain itu, kalian juga bisa mengunduh hasil yang telah jadi pada Pinterest.
Aplikasi Anime Aesthetic Terbaru 2022
Apakah kalian adalah salah satu pengguna smartphone yang merasa bosan karena tampilan HP yang tidak pernah berubah? Jika kalian salah satunya maka kalian wajib mencoba icon aplikasi anime aesthetic.
Icon aplikasi anime aesthetic adalah semacam aplikasi yang bisa digunakan untuk mengubah tampilan smartphone. Anime yang kalian miliki akan menjadi berbeda dari tampilan yang sebelumnya.
X Icon Change Aplikasi Anime Aesthetic
Dengan menggunakan X Icon Changer adalah sebuah aplikasi yang bisa digunakan untuk mengkustomisasikan ikon-ikon dari aplikasi yang ada pada smartphone kalian.
Sehingga kalian bebas menggantikannya dengan icon yang baru atau dengan gambar dari galeri kalian. Katanya tanpa watermark, namun sepertinya kalian harus menonton iklan terlebih dahulu agar watermarknya hilang.
Aplikasi ini hanya berguna untuk mengubah icon, bukan membuat icon. Jika kalian ingin membuat icon kalian dapat memanfaatkan aplikasi edit foto seperti PicsArt, Canva, dan Photoshop Express.
Aplikasi ini hanya dapat digunakan untuk :
- Mengubah tampilan aplikasi android dan PC kalian
- Mengubah nama aplikasi
- Mengubah icon menjadi gif
- Mengekspor icon dari galeri, kemudian mengedit ukuran foto dari HP
- Ada juga fitur kamera yang disediakan untuk kalian apabila ketika di jalan kalian menemukan foto menarik untuk dijadikan icon aplikasi
- Tersedia juga template icon sendiri (tidak ada template icon anime)
Pertama kalian harus mengunduh aplikasi ini di PlayStore. Jika sudah selesai mengunduh berikut ini cara mengubah icon aplikasi menjadi anime yang aesthetic.
- Masuk pada aplikasi X Icon Change
- Kemudian pilih aplikasi yang ingin diganti tampilannya
- Pilih icon baru. Bisa juga diambil dari galeri
- Selanjutnya edit nama jika kalian mau
- Terakhir adalah klik ‘OK’
- Selesai
kalian akan diminta menonton terlebih dulu. Dengan begini icon kalian sudah diubah tanpa menyertakan watermark. Icon ini hanya berubah pada tampilan berkalian, atau layar utama pada smartphone kalian. Tidak untuk semua tampilan layar aplikasi kalian.
Baca juga : 8 Rekomendasi Anime Mirip Spy x Family Berikut Daftarnya
Cara Membuat Icon Gambar Anime untuk Aplikasi
Salah satu ciri khas dari sebuah gambar adalah resolusinya. Tidak hanya dipakai untuk icon aplikasi ada juga yang mencari icon anime untuk untuk membuat foto profil WA, Instagram, TikTok, Facebook, Twitter dan sosial media lainnya.
Jika kalian ingin membuat icon anime sendiri, caranya cukup mudah, yaitu :
- Tentukan resolusinya
- Kemudian pilih aplikasi edit foto, ada baiknya jika kalian menggunakan Canva
- Kemudian edit sesuai keinginan kalian. Tambahkan anime atau apapun sesuai dengan imajinasi kalian
- Klik simpan
Icon yang selesai dibuat bisa diekspor ke aplikasi X Icon Change. Apabila kalian merasa malas untuk membuat icon anime sendiri kalian dapat membuka apliasi pinterest, kalian dapat melihat dan mendownload icon anime yang menarik.
Kesimpulan
Bagaimana, menarik bukan? Aplikasi anime aesthetic adalah aplikasi yang dirancang dengan icon yang bisa diambil dari galeri kalian.
kalian dapat segera mendownload aplikasi X Icon Changer untuk mengubah gambar dari aplikasi yang terinstall di smartphone kalian dengan mengikuti penjelasan diatas. Hl ini akan membuat tampilannya bisa lebih bagus dan menarik serta tidak membosankan untuk dilihat.