Cara Membuat Nama Spasi Kosong FF Anti Ribet

Cara Membuat Nama Spasi Kosong FF

JSMedia – Sebuah nama di dunia games, seperti Free Fire atau FF, layaknya kehidupan nyata.  Cara membuat nama spasi kosong FF adalah bagaimana caranya agar anda tidak punya nama di display alias kosong, tanpa nama. Anda bisa memiliki identitas unik, seperti Xayne dengan karakter uniknya.

Nama menjadi identitas diri dan gambaran performa atau karakter. Misal, pilihan tanpa nama dengan cara membuat spasi kosong Free Fire.

Cara Membuat Nama Spasi Kosong FF Anti Ribet

Anda tentu ingin menggunakan style nama Free Fire yang cool dan berbeda dari umumnya, tetapi pilihan tanpa nama adalah unik. Walau mungkin terlintas di benak Anda, apakah itu aman dan bagaimana cara membuatnya? Berikut 2 Cara Buat Nama Keren Free Fire Spasi Kosong:

1. Cara Membuat Nama Spasi Kosong Free Fire Tanpa Aplikasi

Sebagai seorang player, Anda dapat mengikuti cara membuat nama spasi kosong Free Fire panjang pendek mudah berikut:

  • Copy spasi kosong.
  • Buka aplikasi Free Fire milik Anda
  • Untuk membuka profil, klik ikon di pojok kiri atas
  • Lanjut klik ikon notes berwarna kuning
  • Arahkan kursor dan paste spasi kosong yang tadi Anda copy.
  • Untuk mengganti nama, konfirmasi pembayaran 350 diamond. Atau jika ada, gunakan name change card sebagai pengganti diamond.

Baca juga: Skill Xayne F, Cara Ampuh Menggunakannya Auto Booyah!

2. Cara Membuat Nama Spasi Kosong Free Fire Dengan Aplikasi

Cara membuat nama spasi kosong Free Fire dengan aplikasi adalah dengan mengunduh aplikasi. Aplikasi Unicode Pad bisa diunduh di Google Play Store atau App Store. Cara ini membantu Anda jika kesulitan mengikuti langkah pertama di atas.

Setelah Unicode Pad terpasang, berikut cara membuat nama spasi kosong Free Fire:

  • Klik Unicod Pad yang sudah diinstall tadi
  • Temukan angka 3138 di kolom kanan aplikasi yang terbuka
  • Pilih logo kosong atau tidak terlihat
  • Masukkan nickname Free Fire Anda ke dalam kolom kosong tadi dan bisa juga ditambah dengan simbol lain
  • Buka aplikasi Free Fire setelah klik Copy
  • Selanjutnya ikuti langkah seperti yang pertama

Nickname Free Fire dan Spasi Nama Kosong, Lebih Menguntungkan Mana?

Nickname Free Fire adalah nama lain bagi player. Berbagai ikon di Unicon Pad membantu Anda membuat Nickname Free Fire selain Spasi Nama Kosong. Kedua cara ini menguntungkan Anda bermain Free Fire.

Hal ini untuk menghindari Anda dituduh cheater, banned, dan aman dari pengawasan pihak Garena. Cara aman membuat nickname free fire adalah dengan membuat kombinasi simbol, angka, dan huruf.

Baca juga: 4 Cara Menghapus Akun Guest Free Fire Secara Permanen

Akhir kata

Sejauh ini tidak ada larangan dari pihak Garena membuat nama sesuai pilihan. Hal ini juga berlaku jika berbagi cara membuat nama spasi kosong Free Fire.

Andai Anda dianggap cheater, maka pihak Garena tidak akan langsung mem-banned. Biasanya pihak Garena akan memberi peringatan dan pilihan lain untuk akun Anda.

Cara membuat nama spasi kosong FF pendek adalah salah satu solusi yang bisa Anda lakukan agar memiliki nama FF yang unik. Meski demikian, pastikan agar tidak menyalahi aturan yang ditetapkan oleh Garena yang berpotensi menyebabkan akun FF terkena banned.