Download Driver HP Laser Jet P1102 Full Versi Terbaru Gratis

Driver HP Laser Jet P1102

  • Posted by:
  • Posted on:
  • Kategori:
    Utilitas & AlatUtilitas & Alat
  • Sistem:
    Windows
  • Lisensi:
    Freeware
  • Pengembang:
    HP Development Company

JSMedia – Driver HP Laser Jet P1102 adalah sebuah aplikasi produksi langsung dari HP berguna untuk mempermudah pengguna printer untuk mengontrol printer. Aktivitas pengontrolan berlangsung melalui PC Windows.

Sebuah laptop atau komputer yang belum memasang driver umumnya tidak dapat Anda gunakan untuk mengontrol fungsi printer secara maksimal. Karena software driver bagaikan sebuah jembatan antara PC dan pronter.

1. Keunggulan Driver HP Laser Jet P1102

Keunggulan Driver HP Laser Jet P1102

Driver HP Laser Jet P1102 mempunyai beberapa keunggulan yang wajib Anda ketahui, yaitu:

  • Aplikasi bisa Anda gunakan secara gratis.
  • Proses instalasi tanpa CD atau USB.
  • Tersedia satu file driver untuk semua versi Windows.
  • Proses instalasi bersifat offline installer, tanpa jaringan internet.
  • Tersedia file driver untuk sistem operasi Mac OS X.
  • Mudah untuk dioperasikan.
  • Desain antarmuka sederhana.

2. 5 Fitur Driver HP Laser Jet P1102

5 Fitur Driver HP Laser Jet P1102

Software driver ini memiliki sejumlah fitur unggulan yang dapat membantu Anda untuk mengatur fungsi printer, yaitu:

  • Advanced, berfungsi untuk mengatur jumlah Salinan file yang akan Anda download.
  • Paper/Quality, fitur ini berfungsi untuk mengatur ukuran kertas, tipe kertas, dan kualitas cetakan.
  • Effect, Anda bisa menambahkan watermark pada berkas yang akan Anda cetak melalui fitur ini.
  • Finishing, fitur ini berguna untuk mengatur tampilan halaman hasil cetakan dokumen, yaitu Portrait, Landscape, dan Rotate by 180 degrees. Selain itu, Anda juga bisa mengatur jumlah halaman dokumen dalam satu kertas melalui fitur Finishing.
  • Service, menyediakan Internet Service untuk mencari solusi permasalahan printer melalui internet. Fungsi lainnya adalah untuk mengatur halaman yang akan Anda cetak.

3. Cara Install Driver HP Laser Jet P1102 di Komputer

Cara Install Driver HP Laser Jet P1102 di Komputer

Untuk dapat menggunakan software, Anda harus melakukan proses instalasi software terlebih dahulu. Berikut ini cara instalasi Driver HP Laser Jet P1102:

  • Download terlebih dahulu file instalasi driver printer di website resmi atau website terpercaya.
  • Buka file driver printer yang telah Anda download sebelumnya.
  • Double klik pada file tersebut, kemudian file secara otomatis akan memulai proses estrak.
  • Klik kanan, kemudian pilih RUN.
  • Proses intalasi secara otomatis akan segera dimulai, ikuti setiap petunjuk instalasi yang tampil pada layar monitor Anda.
  • Saat ada tampilan untuk meminta persetujuan lisesnsi, klik OK.
  • Langkah selanjutnya sambungkan printer menuju port hub di komputer.
  • Klik Finish atau selesai, saat proses instalasi telah berakhir.

4. System Requirement Driver HP Laser Jet P1102

Driver HP Laser Jet P1102 bisa Anda instalasi pada PC yang menggunakan sistem operasi Mac OS X dan juga Windows. Khusus Windows tersedia file instalasi versi 32 bit dan 64 bit. Sedangkan Mac OS X tersedia versi v10.1 hingga 10.14 Moajve.

Download Juga: Avant Browser

5. Cara Uninstall Driver HP Laser Jet P1102

Saat Anda ingin menjual printer milik Anda atau menggantinya dengan printer baru, Anda harus mengunistall driver dari printer tersebut. Berikut ini cara untuk uninstall driver printer:

  • Buka menu Start
  • Klik Control Panel.
  • Klik Uninstall a program.
  • Pilih nama driver yang ingin Anda uninstall.
  • Klik Uninstall, kemudian klik Yes.
  • Tunggu hingga proses uninstall driver printer selesai.

Seperti itulah informasi singkat tentang Driver HP Laser Jet P1102. Semoga dapat membantu Anda untuk lebih mengenal software tersebut dan cara instalasinya. Software driver sangat berperan penting untuk printer.

Tanpa adanya driver, Anda tidak akan bisa mencetak dokumen yang berada di komputer. Meskipun printer masih bisa beroperasi, namun proses pencetakan dokumen akan mengalami hambatan. Karena tidak ada penghubung Antara keduanya.

Tagged:
,
Rating

4.8

( 10 Votes )
Please Rate!
Driver HP Laser Jet P1102

No votes so far! Be the first to rate this post.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *