KGB Archiver

KGB Archiver

  • Posted by:
  • Posted on:
  • Kategori:
    Utilitas & AlatUtilitas & Alat
  • Sistem:
    Windows
  • Lisensi:
    Freeware
  • Pengembang:
    Tomasz Pawlak

JSMedia – KGB Archiver merupakan paket software yang memungkinkan pengguna untuk mengecilkan ukuran file dalam bentuk format berbeda agar lebih mudah dikelola. Software ini bisa membantu Anda untuk menghilangkan kekacauan tampilan desktop dan memperluas ruang memori tambahan. Fungsinya hampir sama dengan WinZip, namun dapat Anda gunakan secara gratis dan juga lebih ringan untuk Anda unduh.

1. Keunggulan KGB Archiver

1. Keunggulan KGB Archiver

Keunggulan dari software KGB Archiver yang dapat Anda rasakan manfaatnya adalah:

  • Software gratis untuk Anda unduh.
  • Memiliki sejumlah opsi kompresi yang berbeda dari software kompresi lain.
  • Dapat mengelola file zip dan KGB.
  • Enkripsi AES-256.
  • High kompresi
  • Mampu untuk membuat sebuah arsip self-extracting.
  • Bisa mengompresi file berukuran 18 GB menjadi 95 MB.

2. Fitur-Fitur KGB Archiver

2. Fitur-Fitur KGB Archiver

Fitur-fitur unggulan yang tersedia pada perangkat lunak ini adalah:

  • Opsi kompresi beragam, Anda bisa menggunakan beragam opsi kompresi sesuai dengan kebutuhan. Mulai dari pilihan forma arsip ZIP dan KGB, tingkat kompresi, dan kata sandi untuk mengamankan file.
  • Kompresi yang kuat, fitur yang satu ini bisa mengompresi file 1,2 MB hingga menjadi 366,5 KB. Hal ini yang membuatnya unggul jika Anda bandingkan dengan software kompresi file lainnya. Tetapi, semakin tinggi tingkat kompresi, makan semakin lama pula prosesnya.
  • Informasi kompresi, fitur ini akan menampilkan perbandingan file asli dan file yang sedang Anda kompres dan progress pengompresan file. Serta sisa waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan proses kompresi file.

3. Cara Install KGB Archiver di Komputer

3. Cara Install KGB Archiver di Komputer

Apakah Anda ingin memperkecil ukuran file? Mari ikuti langkah-langkah installasi dan penggunaan software KGB Archver berikut ini: 

  • Pertama, download terlebih dahulu file installernya.
  • Kemudian double klik pada file installer dan ikuti langkah-langkah proses penginstallan software.
  • Tunggu hingga proses installasinya selesai.
  • Kemudian buka aplikasi melalui menu Start, lalu klik All Program.
  • Setelah menemukan aplikasi, cari folder atau file yang ingin Anda kompres.
  • Selanjutnya akan muncul tampilan Windows New Archice, lalu setting di bagian Archive format. Pilih format KGB.
  • Sedangkan di bagian Compression level, pilih Maximum. Lalu tekan Next.
  • Proses kompresi file atau folder akan mulai bekerja. Silahkan tunggu hingga prosesnya selesai. Umumnya, software ini membutuhkan waktu yang cukup lama ketika sedang bekerja. Terutama untuk ukuran file atau folder yang sangat besar.
  • Setelah proses kompresi selesai, akan muncul pemberitahuan bahwa file atau folder Anda berhasil dikompresi. Anda bisa membandingkan file asli dan file yang telah dikompres, ukuran file akan mengalami perbedaan yang sangat jauh. Namun jika terjadi error, Anda harus mengulangi prosesnya dari awal lagi dan tunggu hingga selesai. 

Download Juga: ExeLock

4. System Requirement KGB Archiver

System Requirements KGB Archiver

OS
Windows Vista, Mac OS X, dan Linux
RAM
minimal 256 MB
Harddisk
Free Space 250 mb
Prosesor
prosesor 1,5 GHz.

Software KGB Archiver kompatibel dengan sistem operasi Windows Vista, Mac OS X, dan Linux. Selain dari sistem operasi tersebut, Anda tidak akan bisa menggunakan perangkat lunak kompresi yang satu ini. Perangkat komputer Anda juga harus memiliki RAM berkapasitas minimal 256 MB dan prosesor 1,5 GHz. Agar software ini dapat bekerja secara lebih maksimal. 

Baik, itulah tadi sekilas tentang perangkat lunak kompresi bernama KGB Archiver yang memiliki cukup banyak keunggulan. Kemampuannya sangat kuat dalam mengecilkan ukuran file atau folder tanpa merubah kualitas file bersangkutan. Hal ini sangat berguna untuk mengirim file melalui email atau via aplikasi chatting. Agar proses pengiriman menjadi lebih cepat dan tidak menggunakan banyak kuota internet.

Rating

4.9

( 10 Votes )
Please Rate!
KGB Archiver

No votes so far! Be the first to rate this post.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *