Download QTranslate Full Versi Terbaru Gratis

QTranslate

  • Posted by:
  • Posted on:
  • Kategori:
    Edukasi & ReferensiEdukasi & Referensi
  • Sistem:
    Windows
  • Lisensi:
    Freeware
  • Pengembang:
    QuestSoft

JSMedia – QTranslate adalah aplikasi penerjemah gratis untuk Windows. Aplikasi ini menggunakan layanan penerjemah terkemuka, diantaranya Baidu, Babel, Google Translate, Yandex, dan Naver. Melalui Q Translate, Anda tidak hanya bisa mendapatkan terjemahan suara dari teks yang Anda terjemahkan.

Aplikasi ini juga tidak hanya mampu menerjemahkan teks, tetapi kalimat yang kompleks sekalipun bisa diterjemahkan. Q Translate bisa diintegrasikan di beberapa aplikasi, diantaranya Word dan Web Browser.

4 Fitur QTranslate Terlengkap

4 Fitur QTranslate Terlengkap

Berikut adalah fitur-fitur yang ada pada aplikasi QTranslate.

1. Mendukung Banyak Jasa Penerjemahan

Babylon, Baidu, DeepL, Google, dan Yandex adalah beberapa jasa penerjemah yang bisa Anda akses di aplikasi ini. Semakin banyak penyedia jasa, maka opsi untuk melakukan penerjemahan pun semakin banyak. Selain soal kuantitas, banyaknya jasa penerjemah tersebut meningkatkan akurasi penerjemahan.

2. Terjemahkan dengan Mudah

Setelah Qtranslate diinstal, Anda bisa menggunakan menerjemahkan teks dengan beberapa cara. Anda bisa memilih teks dalam sebuah program, dan ikon aplikasi ini akan muncul dan teks bisa diterjemahkan. Selain dalam bentuk teks, aplikasi ini juga bisa memberikan terjemahan dalam bentuk audio.

3. Mendukung Banyak Bahasa

Selain terhubung dengan penyedia jasa penerjemahan, aplikasi ini juga terhubung dengan kamus online. Anda bisa mencari kata dan memahami makna kata dengan lebih baik. Q Translate mendukung banyak sekali bahasa, dari mulai Inggris, Indonesia, Jepang, Mandarin, Spanyol, Arab, hingga Tagalog ada di sini.

4. Keyboard Virtual

Anda tidak perlu kesulitan jika harus menulis teks dalam huruf non-latin. Q Translate menyediakan keyboard virtual. Dalam fitur tersebut, Anda bisa mengakses dan menulis huruf non-latin (Arab, Kanji, dll).

2 Keunggulan QTranslate

2 Keunggulan QTranslate

Berikut adalah 3 keunggulan QTranslate yang perlu Anda ketahui.

1. Sederhana dan Mudah Digunakan

Aplikasi ini memiliki user interface yang sederhana. Hanya ada 2 panel dalam aplikasi ini, yang satu teks yang akan diterjemahkan, sementara yang lain adalah teks hasil terjemahan. Untuk menerjemahkan pun sangat mudah. Tinggal pilih teks yang ada dan terjemahannya langsung muncul, sangat instan.

2. Fitur Lengkap dan Program Kuat

Q Translate sangat direkomendasikan untuk Anda yang sering mengakses konten dalam bahasa asing. Penerjemahan dengan dukungan banyak platform translator terjadi dengan cepat dan akurat. Fitur penunjang seperti virtual keyboard dan kamus menjadi pelengkap yang menyempurnakan aplikasi ini.

System Requirements QTranslate

Nama Aplikasi QTranslate
Versi Aplikasi 6.8.0.1
Ukuran Aplikasi 1004 KB
Sistem Operasi Windows, Mac, Android, iOS
Jenis Aplikasi Translator, Languange Software
Pengembang QuestSoft
Lisensi Gratis

 

Sebelum mendownload, perhatikan dahulu system requirements minimal untuk aplikasi ini.

  • Sistem Operasi: Windows XP, Windows Vista, Windows 7, Windows 8, dan Windows 10.
  • Aplikasi ini membutuhkan koneksi internet untuk bisa bekerja dengan baik.

Download Juga: NetSpeedMonitor

Cara Instal QTranslate

Cara Instal QTranslate

Ikuti langkah-langkah berikut ini untuk mendownload dan menginstal QTranslate.

  • Buka web browser di komputer Anda.
  • Buka link berikut ini: https://quest-app.appspot.com/download.
  • Di halaman tersebut, klik Download (edisi non-portable).
  • Anda juga bisa mendownload edisi portable jika memang diperlukan.
  • Tunggu hingga proses download selesai.
  • Kemudian, buka file hasil download dan instal aplikasinya di komputer Anda.
  • Ikuti prosedur instalasi dengan baik sampai selesai.
  • Sekarang, Anda sudah bisa membuka dan menggunakan Qtranslate.

QTranslate adalah salah satu aplikasi penerjemah online terbaik yang pernah ada. Aplikasi ini mudah digunakan, fleksibel, dan mampu menerjemahkan teks maupun kalimat dengan baik. Jumlah bahasa yang bisa diterjemahkan dan pemberi jasa penerjemahan yang ada pada Q Translate juga patut diapresiasi.

 

Tagged:
,
Rating

4.9

( 19 Votes )
Please Rate!
QTranslate

No votes so far! Be the first to rate this post.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *