Download Simplenote Full Versi Terbaru Gratis

Simplenote

  • Posted by:
  • Posted on:
  • Kategori:
    Bisnis & ProduktivitasBisnis & Produktivitas
  • Sistem:
    Windows
  • Lisensi:
    Freeware
  • Pengembang:
    Automattic

JSMedia – Simplenote merupakan aplikasi pencatatan kekinian dengan desain sederhana. Anda tidak akan kesulitan ketika menggunakannya. Produk satu ini terintegrasi dengan WordPress. Hal ini dikarenakan pengembang merupakan perusahaan yang ada di balik WordPress.

Anda dapat menggunakan melalui sistem operasi Android maupun ios. Ketika menggunakan laptop atau PC, Anda bisa menggunakan versi websitenya. Untuk mengunjunginya, Anda bisa membuka pada browser.

Aplikasi ini sangat berguna untuk melakukan pencatatan hal-hal penting. Karena dapat membuat catatan menjadi rapi dan terstruktur. Salah satu fitur unggulan dari aplikasi ini adalah dapat dibagikan dengan orang lain. Sehingga Anda dapat bekerja sama ketika bekerja dengan tim.

Selain itu, jika menulis artikel menggunakan aplikasi ini, maka dapat dibagikan secara langsung ke WordPress. Hal ini tentunya dapat membuat waktu pengerjaan lebih efektif. Sesuai dengan namanya, interface dari aplikasi sangatlah simple. Secara default hanya akan menampilkan teks polos.

Keunggulan yang Dimiliki Aplikasi Simplenote

Keunggulan yang Dimiliki Aplikasi Simplenote

Dibandingkan dengan aplikasi serupa, aplikasi ini cenderung lebih sederhana. Akan tetapi jika dilihat dari segi fungsi tidak kalah dengan aplikasi serupa lainnya.

Salah Satu keunggulan yang dimiliki yaitu dapat digunakan secara gratis. Sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan uang ketika akan menggunakannya. Dan yang tidak kalah penting adalah dapat digunakan dalam berbagai platform. Anda bisa menggunakan dengan Android, iOS, Windows, Linux, Kindle Fire, dan juga menggunakan web.

Sinkronisasi juga berjalan secara otomatis. Jadi ketika Anda melakukan perubahan atau penambahan pada ada tulisan, maka secara otomatis semua perangkat yang terhubung juga akan memiliki Perubahan tersebut. Setiap ada perubahan maka akan tercatat pada history. Dengan begitu Anda bisa dengan mudah mengetahui perubahan apa saja yang dilakukan pada catatan-catatan anda.

Kemudian terdapat fitur yang sangat berguna yaitu trash can. Dengan adanya fitur ini catatan tidak akan langsung terhapus dan bisa dikembalikan suatu saat ketika dibutuhkan kembali. Ini sangat berguna untuk mengantisipasi ketika salah dalam menghapus file. Bisa dikatakan jika aplikasi ini sangat bisa menjamin keamanan catatan anda.

Cara Membagikan Catatan Simplenote Menggunakan Link

Cara Membagikan Catatan Simplenote Menggunakan Link

Aplikasi ini menggunakan sistem cloud, sehingga memungkinkan bisa digunakan untuk bekerja bersama-sama dengan orang lain. Hal ini sangat berguna terutama bagi Anda yang terbiasa bekerja dengan beberapa tim.

Apalagi jika Anda bekerja menjadi seorang programmer. Biasanya sangat sering bekerja dengan tim untuk mengerjakan suatu Project. Berikut adalah beberapa cara yang bisa digunakan untuk membagikan catatan dengan menggunakan Link.

1. Memilih catatan yang akan dibagikan

Hal Pertama yang harus Anda lakukan yaitu adalah memilih catatan yang akan dibagikan. Jadi silahkan buka aplikasi, kemudian pilih salah satu catatan untuk dibagikan.

2. Klik ikon tiga titik berjajar vertikal

Selanjutnya Silahkan buka catatan yang akan dibagikan. Pada bagian pojok kanan atas dapat tiga titik berjajar vertikal.

Download Juga: Driver Canon MX497

3. Pilih opsi share atau bagaikan

Ketika Anda memilih opsi share atau berikan, akan terdapat sebuah menu yang keluar dari bawah. Pilih saja publish atau terbitkan, maka secara otomatis link tautan akan tercopy ke clipboard.

4. Bagikan melalui media yang Anda inginkan

Ketika link tautan sudah tercopy Anda bisa membagikan melalui media yang Anda inginkan. Anda bisa membagikan melalui wa, telegram, atau media berbalas pesan lainnya.

Jika dibandingkan dengan aplikasi lain seperti evernote atau onenote, aplikasi ini memiliki keunggulan pada tampilannya. Tampilan sederhana dari simplenote membuat aplikasi ini sangat mudah untuk digunakan.

Tagged:
,
Rating

4

( 3 Votes )
Please Rate!
Simplenote

No votes so far! Be the first to rate this post.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *