Sampai Kapan Tayang Film Spiderman No Way Home Bioskop?

Sampai Kapan Tayang Film Spiderman No Way Home Bioskop?

JSMedia – Kehadiran Film Spiderman No Way Home 2021 seolah-olah menjadi obat rindu bagi penggemarnya. Siapa yang tidak tertarik menonton film ini? Kesuksesan pada Film Spiderman sebelumnya tentu menjadi motivasi untuk menyuguhkan judul baru yang lebih menarik. 

Baca juga: 10 SPOILER Terbesar Film Spiderman: No Way Home

Mulai Tanggal Berapa Film Spiderman No Way Home 2021 Rilis Di Bioskop?

Mulai Tanggal Berapa Film Spiderman No Way Home 2021 Rilis Di Bioskop?

Mau menonton film Spiderman di Bioskop? Cek terlebih dahulu tanggal tayang kapan mulai rilis. Kabar gembiranya mulai tanggal 15 Desember 2021 sudah rilis di bioskop kesayangan terdekat. 

Pada film Spiderman sebelumnya terdengar banyak rumor jika nanti akan muncul kembali musuh-musuh lama di film Spiderman No Way Home 2021. Terdengar rumor juga tentang Tobey Maguire dan Andrew Garfield sebagai pemain lama di film Spiderman akan muncul pada film terbaru ini. 

Penayangan Film Spiderman Terbaru 2021 Sampai Tanggal Berapa?

Penayangan Film Spiderman Terbaru 2021 Sampai Tanggal Berapa?

Mengenai jadwal penayangan film Marvel Spiderman 2021 di bioskop tergantung dari pihak pengelola. Jadi, tanggal tayang di sebuah bioskop berbeda satu sama lain sebab tergantung dari kebijakan masing-masing. Pihak pengelola akan mengatur sedemikian rupa hingga tanggal rilis berbeda-beda pada setiap bioskop. 

Jadi, penggemar film Spiderman No Way 2021 untuk mengecek terlebih dahulu jadwal penayangan di bioskop terdekat yang  menjadi pilihan dalam menonton, Oleh karena itu, perlu melakukan pengecekan melalui situs bioskop kesayangan terdekat untuk melihat tanggal terakhir penayangan film Spiderman 2021. 

Penggemar bisa langsung bertandang ke situs Cinema XXI, CGV, dan Cinepolis agar tanggal terakhir penayangan dapat mengetahui tanggal terakhir. Pada umumnya tiket film Spiderman sudah adalah Rp 35.000,00. Nah, pastikan untuk mengecek terlebih dulu ya agar jelas masih tayang atau tidak. 

Baca juga: Penjelasan Ending Film Spiderman: No way Home

Daftar Link Pemesanan Tiket Bioskop Film Spiderman Terbaru 2021 

Boleh mencoba sebagai langkah untuk mengantisipasi kehabisan tiket bioskop film Spiderman No Way Home 2021 melalui link pemesanan. Melakukan pemesan secara online juga bisa memilih tempat duduk dan fasilitas lain sesuai keinginan. Pastikan untuk menggunakan link berikut ini:

Cara Pesan Tiket Bioskop Melalui Aplikasi TIX ID

  • Pengguna terlebih dahulu untuk install aplikasi TIX ID.
  • Perlu diketahui untuk pembelian tiket XXI bisa memakai DANA dan Kartu Kredit/Debit berlogo Visa atau MasterCard yang tersimpan pada akun DANA.
  • Apabila CGV dan Cinepolis untuk saat ini pembayaran tiket hanya bisa menggunakan saldo DANA

Cara Pesan Tiket Bioskop Dengan Aplikasi M-TIX

  • Membeli tiket melalui aplikasi M-TIX ada dua cara, yaitu melalui website dan aplikasi mobile (Android dan IOS).
  • Terdapat tarif Rp 1.500,00 /Tiket dan pembelian maksimal 10 tiket/hari dengan paling banyak 8 tiket di jam tayang yang sama. 

Cara Memesan Tiket Bioskop Lewat Aplikasi Go-TIX

  • Menggunakan aplikasi Go-Jek pada Smartphone untuk membeli tiket nonton bioskop film Spiderman No Way Home 2021.
  • Pilih menu Go-TIX.
  • Jika belum menginstal atau memasang aplikasi Go-Jek terlebih dahulu. 

Menonton film Spiderman No Way Home 2021 sangat menarik. Tetapi,  sering tidak mengetahui kapan rilis dan berakhir pemutarannya. Melakukan pengecekan terlebih dahulu tentu lebih baik agar memperoleh informasi tanggal penayangan juga akhir.