12+ Cara Menarik Uang di Snack Video ke Aplikasi DANA Terbaru dengan Mudah

12+ Cara Menarik Uang di Snack Video ke Aplikasi DANA Terbaru

JSMedia – Baru-baru ini telah ramai kembali aplikasi Snack Video sudah legal dan diberikan izin oleh pemerintah dan telah memenuhi syarat untuk bisa digunakan kembali oleh masyarakat.

Sebagian orang yang sudah berkecimpung dengan aplikasi Snack Video tentunya senang dengan kabar ini. Akan tetapi ada hal yang berbeda, Mengenai penarikan kita sebelumnya di rekomendasikan menggunakan aplikasi OVO akan tetapi untuk saat ini semuanya telah berubah bahwa penarikan uang di aplikasi Snack Video saat ini menggunakan aplikasi DANA.

Wah, Lalu bagaimana cara menarik uang di Snack Video ke Aplikasi DANA? Bagi anda yang masih bingung jangan khawatir karena kami akan memberikan Cara Menarik uang di Snack Video ke Aplikasi DANA Terbaru dengan mudah. Yuk Simak Langkahnya dibawah ini.

Daftar Nominal Uang di Snack Video yang Bisa Ditarik

Daftar Nominal Uang di Snack Video yang Bisa Ditarik

1. Nominal Uang Sebesar Rp. 8.000
2. Nominal Uang Sebesar Rp. 15.000
3. Nominal Uang Sebesar Rp. 30.000
4. Nominal Uang Sebesar Rp. 50.000

Cara Menarik Uang di Snack Video Melalui Aplikasi DANA dengan Mudah

1. Pastikan aplikasi Snack Video Anda sudah terinstal di Smartphone

1. Pastikan aplikasi Snack Video Anda sudah terinstal di Smartphone
2. Membuka akun dari aplikasi Snack Video Anda

2. Membuka akun dari aplikasi Snack Video Anda
3. Silahkan Masuk ke Tab Menu Profile atau Klik iCon Rp

3. Silahkan Masuk ke Tab Menu Profile atau Klik iCon Rp
4. Kemudian Klik Menarik Tunai di bagian ujung kanan Atas

4. Kemudian Klik Menarik Tunai di bagian ujung kanan Atas
5. Anda kemudian akan di arahkan ke menu tampilan nominal uang dari snack video yang sudah anda kumpulkan. Kemudian Pilih Nominal Cash yang ingin anda tarik, Contohnya Seperti Rp 50.000
6. Klik pilihan Tarik

6. Klik pilihan Tarik
7. Lalu Akan Muncul Pilihan Metode Penarikan lewat DANA
8. Pastikan akun DANA Anda sudah aktif terlebih dahulu untuk memudahkan transaksi penarikan
9. Masukan Nomor HP yang tertaut dengan DANA dan isi Form registrasi metode penarikan di Snack Video Secara lengkap
10. Pihak Snack Video akan secara otomatis akan mengirimkan kode OTP berupa SMS ke HP anda dan Masukan Kode OTP tersebut (Ingat jangan berikan kode OTP anda kepada siapapun karena ini bersifat rahasia)
11. Kemudian pilih metode pembayaran digital anda melalui (DANA)

11. Kemudian pilih metode pembayaran digital anda melalui (DANA)
12. Lalu Anda bisa melihat detail transaksi di Kas Keluar

12. Lalu Anda bisa melihat detail transaksi di Kas Keluar
13. Selamat Menarik Uang di Snack Video Melalui Aplikasi DANA Telah Berhasil

13. Selamat Menarik Uang di Snack Video Melalui Aplikasi DANA Telah Berhasil

Note:

1. Proses transfer itu hanya berkisar beberapa menit, bahkan ada yang langsung auto untuk pencairannya
2. Proses Menarik uang di Snack Video hanya 1 kali dalam sehari

Baca Juga: Cara Menggunakan Kupon Topup Snack Video, Ubah Koin Jadi Pulsa!

Cara Tranfer uang dari Aplikasi DANA ke Rekening Bank Terbaru

Cara Tranfer uang dari Aplikasi DANA ke Rekening Bank Terbaru

1. Pastikan Aplikasi DANA sudah ada di HP anda jika anda belum punya aplikasi DANA silahkan Download disini
2. Kami Asumsikan anda sudah download dan registrasi aplikasi DANA Anda
3. Buka Aplikasi DANA
4. Klik menu Kirim di bagian atas (Menu Bar)
5. Pada menu pilihan “Mau kirim ke mana?” pilih kirim ke Akun Bank
6. Pilih Menu “kirim ke Rekening Bank“. Kemudian isi Form registrasi untuk memasukan informasi BANK

  • “Nama Bank”
  • “Nomor Akun”
  • “Alias / Nama”

7. Klik “Tambah Bank Baru
8. Masukan Nominal uang yang ingin anda kirim contohnya “Rp. 200.000” , Kemudian Klik Atur Jumlah
9. Kemudian klik konfirmasi
10. Masukan PIN DANA Anda
11. Selamat Transfer dari Aplikasi DANA ke Rekening Bank anda sudah berhasil

Note:

1. Dana Memberikan Transfer Gratis tanpa biaya admin sebanyak 10x
2. Dana Bisa kirim dan Tarik tunai di Alfamart atau Pegadaian

Bagaimana mudahkan untuk proses dan Cara menarik uang di Snack Video ke Aplikasi DANA. Bagi anda yang masih belum percaya bahwa aplikasi Snack Video bisa Mendapatkan uang anda bisa melihat article ulasan kami di atas dengan hasil screenshot asli. Tips Cara Mendapatkan uang di Snack Video dengan mudah adalah dengan cara anda harus mengundang dan share kode undangan anda agar uang anda semakin banyak. Semoga article ini bermanfaat.